Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2021

Time Line Sejarah Masa Penjajahan (Tahun 1500 - 1900)

Gambar
Tahun 1400-an Bangsa Eropa melakukan Jelajah Samudera Tahun 1453: Jatuhnya Konstantinopel, mendorong Bangsa Eropa mencari Jalur baru ke Asia Kedatangan bangsa Eropa ke Indonesia dilatarbelakangi oleh jatuhnya Konstantinopel di kawasan laut tengah pada 1453. Konstantinopel yang awalnya merupakan jalur transit perdagangan dari Asia ke Eropa ditutup, sehingga bangsa Eropa harus mencari jalan menuju daerah baru untuk memperoleh barang yang dibutuhkan, seperti rempah-rempah . Jadi, intinya, mereka ingin mencari jalan ke Asia tanpa melalui konstantinopel yang dulunya merupakan jalur transit. Ada beberapa faktor yang mendorong bangsa Eropa melakukan penjelajahan samudera: Teori Heliosentris Kisah perjalanan Marcopolo Penemuan kompas, mesiu, navigasi, peta, dan peralatan pelayaran Adanya ambisi melaksanakan semboyan 3G: Gold (mencari kekayaan), Glory (mencari kekuasaan), dan Gospel (menyebarkan agama nasrani). -- Merupakan semangat reconquista (penaklukan kembali) , yaitu semangat untuk menak